Obama Dukung Negara Palestina
Presiden terpilih AS Barack Obama menelpon Presiden Palestina Mahmoud Abbas dan berjanji untuk terus mendorong upaya damai Timur Tengah.Foto: Mug bergambar Presiden terpilih AS Barack Obama dipajang di sebuah toko di Jalur Gaza, Palestina, 5 November.Menurut juru runding utama Palestina Saeb Erakat, dalam pembicaraan pertama mereka sejak pemilihan presiden di AS 4 November, Obama juga menegaskan